askom
New member

IYAA.com : Makanan yang spicy memang enak, tapi apakah Anda sering merasa 'penuh' di perut setelah menyantapnya? Hati-hati, mungkin ada masalah dengan asam lambung Anda.
Apabila tidak pasti, berikut beberapa penyebab asam lambung tak terkontrol.
Pola makan tidak teratur. Kebiasaan menunda waktu makan di sela pekerjaan? Mulai sekarang, tinggalkan kebiasaan ini karena pola makan tidak teratur menjadi penyebab utama naiknya asam lambung.
Biasakan untuk makan sesuai pada waktunya dengan selingan cemilan yang sehat.
Tingkat stres tinggi. Pikiran yang tertekan bisa mengakibatkan stres dan menjadi salah satu faktor yang berpengaruh bagi kesehatan Anda, terutama pada kadar asam di lambung.
Saat stres, otomatis produksi asam lambung menjadi berlebih sehingga mengakibatkan perut terasa tidak nyaman.
Makanan berlemak dan asam. Sering berwisata kuliner? Jangan rakus! Makanan produk susu sarat lemak dapat merangsang naiknya kadar asam lambung...
KLIK -- > Info Sehat