Sekretaris Jendral DPP Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) Zannubah Ariffah Chafsoh Rahman atau Yenny Wahid menegaskan, PKB ingin ada kader internal yang berlaga dalam Pemilihan Gubernur (Pilgub) Jawa Tengah 2008.